Satu atap, multi iman di Cadet Chapel

Menjulang setinggi 150 kaki ke arah langit Colorado, Air Force Academy Chapel adalah sebuah rumah ibadah multi-imam yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan rohani para taruna. Berisikan kapel terpisah untuk empat agama utama agama – Protestan, Katolik, Yahudi, dan Budha – plus ruang ibadah untuk Muslim dan agama yang lain. Terdiri dari dua lantai, pada lantai atas terdapat ruang ibadah jemat Protestan, sedang ruang ibadah Katolik, Yahudi, Buddha dan agama yang lain terletak di bawah. Setiap kapel memiliki pintu masuk tersendiri.


Terdapat 1.200 tempat duduk untuk kapel Protestan, 500 tempat duduk untuk kapel Katolik dan 100 tempat duduk untuk kapel Yahudi. Setiap kapel memiliki pintu masuk terpisah.



Sisi luar Cadet Chapel . image source : travel.webshots.


Aluminium, kaca dan struktur baja membentuk 17 puncak menara. Tidak ada kepentingan tentang jumlah ini. Desain aslinya terdiri dari 19 puncak, karena keterbatasan anggaran dikurangi dengan tidak ada perubahan panjang dari kapel dan termasuk desain interiornya. Pembiayaan pembangunan kapel ini menelan biaya $ 3,5 juta. Perabot, organ-pipe, perlengkapan yang berkenaan dengan peribadatan adalah sebagai hadiah atau sumbangan perorangan, organisasi, dan sumbangan dari persembahan Paskah yang dilakukan di basis Angkatan Udara.


Pada awalnya desain dari kapel ini kontroversial, namun sekarang ini telah dianggap sebagai contoh arsitektur modern. Kapel ini mendapat penghargaan dari American Institute of Architects ‘ National 25 Year Award pada tahun 1996. Designer-architect utama adalah Walter A. Netsch Jr. Konstruksi dilakukan oleh Robert E. McKee, Inc. of Santa Fe, NM.



Altar ruang ibadah jemat Protestan. image source: travel.webshots.




Altar ruang ibadah jemat Katolik. image source: travel.webshots.




ewish Altar, image source: travel.webshots.



Altar ruang ibadah jemat Buddhist, image source: travel.webshots.

Label: | edit post
0 Responses

Posting Komentar

Adsense Indonesia

Blog Archive

Bagaimanakah pendapat Anda tentang Blog saya?

Terima kasih kepada teman teman dan rekan rekan